Tuesday 26 May 2015

Daftar klub klub terkenal liga portugal 2015


Primeira Liga (pelafalan dalam bahasa Portugis: [ ˈliɣɐ]), sebelumnya disebut Primeira Divisão, sekarang bernama Liga ZON Sagres sesuai dengan nama sponsor utama mereka, adalah divisi sepak bola profesional teratas dalam sistem liga sepak bola Portugal. Primeira Liga menduduki peringkaat 6 dalam ranking UEFA[1] dan IFFHS pada tahun 2011 serta menduduki peringkatperingkatranking dunia IFFHS pada tahun yang sama. Liga ZON Sagres saat ini diikuti oleh 16 tim setiap musim, namun hanya 5 tim yang pernah memenangkan liga. Musim ini adalah musim ke-78 dari liga Portugal, kompetisi ini didominasi oleh 3 tim yang dijuluki Os Três Grandes (Futebol Clube do Porto, Sport Lisboa e Benfica, dan Sporting Clube de Portugal), yang menguasai 75 gelar liga, dengan Clube de Futebol "Os Belenenses" dan Boavista Futebol Clube memenangi 2 gelar lainnya. Juara bertahan liga saat ini adalah FC Porto.

Sejarah

Sebelum kompetisi yang resmi terbentuk pada 1938, sebuah kompetisi eksperimental dengan basis liga telah dibuat — Primeira Liga (Liga Utama) dan juara dari kompetisi tersebut akan dinamakan "juara liga". Meskipun begitu, Campeonato de Portugal yang dilangsungkan dengan sistem gugur merupakan kompetisi yang terpopuler dan juaranya didefinisikan sebagai "juara Portugal".

Setelah itu, sebuah kompetisi dengan basis liga dibentuk dan menjadi acara terpenting dalam kalender sepak bola Portugal serta mulai mendefinisikan siapa "juara Portugal" yang sebenarnya. Dari 1938–2000, nama Campeonato Nacional da Primeira Divisão (Divisi Utama Kompetisi Nasional), atau hanya Primeira Divisão (Divisi Utama), digunakan. Saat LPFP mengambil alih kedua divisi utama liga, kompetisi ini dinamai ulang menjadi Campeonato Nacional da Primeira Liga (Liga Utama Kompetisi Nasional), atau disingkat Primeira Liga (Liga Utama).

Daftar Klub Sepakbola Portugal yang terkenal saat ini

A. Académica de Coimbra
SC Beira-Mar
CF Os Belenenses
SL Benfica
Boavista FC
SC Braga
GD Estoril-Praia
Gil Vicente FC
UD Leiria
CS Marítimo
Moreirense FC
CD Nacional
FC Penafiel
FC Porto
Rio Ave FC
Sporting Clube de Portugal (Lisbon)
Vitória SC (Guimarães)
Vitória FC (Setúbal)

Sebetulnya masih banyak club sepak bola di portugal tapi saya hanya memperkenalkan yang terkenal saja untuk lengkapnya silahkan anda cari di wikipedia.

No comments:

Post a Comment

Syarat Berkomentar di PILINGKU.BLOGSPOT.COM

1. Ganti dahulu ke versi web bagi anda pengunjung melalui situs mobile atau android yang ingin berkomentar.
2. Berkomentarlah sesuai tema postingan di atas
3. Berkomentarlah dengan bahasa baku agar kami bisa mengerti .
4. Jangan gunakan bahasa yang kotor karena di anggap spam kami tidak akan mempublikasikannya.

Anda sopan kami sopan